Honda mobilio 2021 disebut sebagai mobil kelas MPV sensasional dalam desain, kinerja, dan penggunaan.
Lihat spesifikasi interior honda mobilio, teknologi, mesin, dan fitur utama Honda Mobilio 2021 di bawah ini:
Spesifikasi Interior Mobil Honda Mobilio
- Layar multimedia audio video 6.2 inch yang canggih ditambah 6 speaker dan teknologi bluetooth.
- Dilengkapi digital AC, GPS internal untuk memandu perjalanan.
- Terdapat Rear Parking Camera yang memudahkan Anda memarkir mobil serta spion elektrik otomatis.
- Lampu depan dengan LED Guide.
- Desain lebih sporty dengan Velg 15 inch.
- Dilengkapi sistem keselamatan baru, Hill Start Assist (HSA)
Ada banyak fitur-fitur canggih lainnya dari Honda Mobilio 2021 yang membuatnya sebagai premium Honda. Akan tetapi, CVT Earth Dreams terlalu hati-hati saat bereaksi, material kabin masih standar dan perubahan hanya di bagian depan saja.
Baca Juga: Jualan Makan yang Laris di Kampung